BERITA PEMERINTAHAN
Wakil Wali Kota Kotamobagu Lepas Kontingen Pramuka Ikuti Perkemahan Antar Satuan Karya Tingkat Nasional 2025
01 November 2025 16:14:04 / 25Kotamobagu - Wakil Wali Kota Kotamobagu, Rendy Virgiawan Mangkat, S.H., M.H., secara resmi melepas Kontingen Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Kotamobagu yang akan mengikuti Perkemahan Antar Satuan Karya (Peran Saka) Tingkat Nasional Tahun 2025. ...
RSUD Kotamobagu Gelar Semarak HKN ke-61: Wujudkan Satu Sehat untuk Kotamobagu Bersahabat
31 Oktober 2025 12:11:58 / 42Kotamobagu - RSUD Kotamobagu resmi memulai rangkaian peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 dengan mengusung tema nasional “Semarak Generasi Sehat, Masa Depan Hebat” dan tema lokal “Satu Sehat untuk Kotamobagu Bersahabat.” Kegiatan ...
Wali Kota Kotamobagu Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97
28 Oktober 2025 21:18:51 / 61Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Weny Gaib, Sp.M., memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025, yang digelar di Alun-alun Boki Hontinimbang, Kotamobagu, pada Senin (28/10/2025). Dalam kesempa ...
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu Serahkan Bantuan bagi Pelaku UMKM
28 Oktober 2025 21:34:02 / 64Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Weny Gaib, Sp.M., bersama Wakil Wali Kota Kotamobagu, Rendy Virgiawan Mangkat, S.H., M.H., menyerahkan bantuan barang penunjang kepada 60 pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Meneng ...
Wali Kota Weny Gaib Buka Musyawarah Kota IV Percasi Kotamobagu
24 Oktober 2025 16:14:42 / 63Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Weny Gaib, Sp.M, secara resmi membuka Musyawarah Kota (Muskot) IV Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Kota Kotamobagu periode 2025–2029. Kegiatan tersebut digelar pada Jumat, 24 Oktober 2025, bertempat di Caffe ...
Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja JPT Pratama di Lingkungan Pemkot Kotamobagu Tuntas Digelar
23 Oktober 2025 14:59:30 / 49Kotamobagu - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu telah menuntaskan pelaksanaan kegiatan Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan pemerintah daerah tersebut. Kegiatan ini berlangsung selama tiga hari, mulai Senin (20/ ...
Wali Kota Kotamobagu Terima Kunjungan Kerja Anggota DPD RI, Dra. Adriana C. Dondokambey, M.Si.
22 Oktober 2025 18:58:06 / 68Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Wenny Gaib, Sp.M., menerima kunjungan kerja Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Dra. Adriana C. Dondokambey, M.Si., pada Rabu (22/10/2025), yang berlangsung di Aula Rumah Dinas Wali Kota Kotamobagu. ...
Buka Peluang Kerja Sama Pertanian Kakao, Wali Kota Kotamobagu Terima Kunjungan Investor Jepang
21 Oktober 2025 10:03:23 / 67Kotamobagu - Dalam upaya membuka peluang kerja sama internasional di sektor pertanian, Wali Kota Kotamobagu, dr. Weny Gaib, Sp.M., bersama para pimpinan daerah se-Bolaang Mongondow Raya, menerima kunjungan CEO Y2 Blend LLC asal Jepang, Koichi Yasogawa, pada Selas ...
Wali Kota Kotamobagu Tinjau Langsung Lokasi Ambruknya Jembatan Gantung Monsi
20 Oktober 2025 12:26:53 / 55Kotamobagu - Wali Kota Kotamobagu, dr. Wenny Gaib, Sp.M., meninjau langsung kondisi Jembatan Gantung Monsi di Kelurahan Mongondow, Kecamatan Kotamobagu Selatan, yang ambruk pada Minggu (19/10/2025). Dalam kunjungannya pada Senin (20/10), Wali Kota menyampaikan ke ...
Sekda Kotamobagu Resmi Membuka Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Pejabat Tinggi Pratama
20 Oktober 2025 12:32:36 / 44Kotamobagu - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Kotamobagu, Sofyan Mokoginta, S.H., M.E., mewakili Wali Kota, secara resmi membuka kegiatan Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Pemerintah Kota Kotamobagu, yang berlan ...